No image available for this title

Proyek Akhir

Identifikasi Tingkat Warna Daun Padi dan Dosis Pemupukan Berdasarkan BWD (Bagan Warna Daun)



Padi merupakan salah satu tanaman pokok yang sangat penting dalam kehidupan, karena merupakan sumber bahan pangan pokok di Indonesia pada umumnya, tanaman padi memerlukan pupuk untuk perkembangannya dan keberlangsungan hidupnya agar dapat dipanen dengan memperhatikan dosis pemupukannya, untuk itu penelitian ini bertujuan merancang sistem untuk mendeteksi tingkat warna daun padi yang nantinya dapat dipakai sebagai pedoman dalam melakukan pemupukan, tingkat warna daun tersebut akan diukur melalui citra yang ditangkap oleh kamera Webcam Logitech sebagai penangkap citra dan raspberry pi sebagai pengontrol jalanya sistem, yang kemudian akan diolah untuk mendapatkan tingkat warna daun berdasarkan standart yang ada sekarang, yaitu BWD ( Bagan Warna Daun). Metode pendeteksi objek pada daun padi menggunakan metode color filtering pada ruang warna HSV, dengan menggunakan metode ini waktu yang dibutuhkan dalam memproses image processing pada webcam secara real time sekitar 5-10 detik, sedangkan untuk keakurasian dalam membedakan warna daun sacara manual dan dengan metode color filtering, dengan 20 daun padi masing masing pada tiap bagan warna BWD, maka dihasilkan keakurasian menggunakan metode ini pada skala BWD nomor 2 sebesar 35%, BWD nomor 3 sebesar 45%, BWD nomor 4 sebesar 20% sedangkan BWD nomor 5 sebesar 15%. Kata kunci : BWD, Daun padi, Webcam, Color filtering


Ketersediaan

PA1420301065PA TETPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiii, 52hlm.; ilus.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this