No image available for this title

Proyek Akhir

Penerapan SAK EMKM Dalam Menyusun Laporan Keuangan Pada Home Industry Silver Work LEO Koto Gadang



Home Industry Silver Work Leo adalah perusahaan yang bergerak di bidang perusahaan manufaktur. Home Industry Silver Work Leo belum memiliki laporan keuangan sesuai Standar Akuntansi Keuangan Entitas Mikro Kecil dan Menengah (SAK EMKM). Perusahaan hanya melakukan pencatatan transaksi kas masuk dan kas keluar ke dalam buku transaksi. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk membantu perusahaan membuat laporan keuangan sesuai dengan SAK EMKM. Laporan yang disajikan sesuai yaitu Laporan Posisi Keuangan, Laporan Laba Rugi, dan Catatan Atas Laporan Keuangan selama tahun 2017. Dalam penyusunan Laporan Posisi Keuangan, perusahaan memperoleh total aset sebesar Rp325.886.767 dan total liabilitas serta ekuitas sebesar Rp325.886.767. Dalam penyusunan Laporan Laba Rugi, perusahaan memperoleh laba sebesar Rp60.981.100. Catatan Atas Laporan Keuangan, perusahaan menggunakan sistem pencatatan akrual basis, menggunakan metode garis lurus dalam menghitung penyusutan, dan berisikan penjelasan dari masing-masing akun.

Kata Kunci : Home Industry Silver Work Leo, Laporan Keuangan, SAK EMKM


Ketersediaan

PA1562401061PA AKTPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA AKT
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 104hlm.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA AKT
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this