No image available for this title

Proyek Akhir

Perlakuan Akuntansi Piutang Pada Usaha Ekonomi Kelurahan Simpan Pinjam (UEK-SP) Balairaja Mandiri Kecamatan Pinggir Kabupaten Bengkalis



Penelitian ini dilakukan pada Usaha Ekonomi Kelurahan-Simpan Pinjam (UEK-SP) Balairaja Mandiri yang beralamat di Kelurahan Balairaja. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui apakah perlakuan akuntansi piutang usaha sesuai dengan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Nomor 13/Per/M.KUKM/IX/2015. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan dokumentasi. Metode analisis data yang digunakan adalah metode deskriptif . Berdasarkan penelitian ini penulis dapat menyimpulkan bahwa piutang pada UEK-SP Balairaja Mandiri pada tahun 2017 sebesar Rp 4.183.801.600 disajikan sebesar nilai piutang yang belum dibayarkan yaitu penyisihan piutang ragu-ragu atau cadangan kerugian piutang. Piutang tersebut disajikan sebesar jumlah kotor nya, sesuai dengan jumlah bruto dari piutang. Setelah dilakukan perbandingan dengan Peraturan Menteri Negara Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah Nomor 13/Per/M.KUKM/IX/2015 piutang pada UEK-SP Balairaja Mandiri jumlah piutang seharusnya sebesar Rp3.672.549.706 jumlah piutang tersebut jumlah net yang sudah dikurangi dengan cadangan kerugian piutang. Dalam hal ini penilaian piutang usaha yang dilakukan berdasarkan metode analisa umur piutang dalam menentukan besarnya estimasi/taksiran terhadap piutang yang diperkirakan tidak tertagih. Kata kunci : Perlakuan Akuntansi Piutang


Ketersediaan

PA1562401065PA AKTPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA AKT
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
x, 107hlm.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA AKT
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this