No image available for this title

Proyek Akhir

Penyusunan Laporan Keuangan Menggunakan Myob V18 pada Perusahaan Manufaktur Roti Alfasa



Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menyusun laporan keuangan menggunakan myob v18 pada perusahaan manufaktur roti alfasa. Laporan keuangan dapat memudahkan pengambilan keputusan dalam menentukan arah kebijakan perusahaan. Dalam penelitian ini penulis menggunakan teknik pengumpulan data dengan wawancara dan dokumentasi serta metode analisis data. Penelitian ini akan disusun berdasarkan neraca saldo dan transaksi yang terjadi dalam waktu delapan bulan selama tahun 2018 yaitu Januari, Februari, Maret, April, Mei, Juni, Juli dan Agustus pada Home Industry Alfasa. Adapun laporan yang dihasilkan adalah neraca, laporan laba/rugi serta laporan arus kas dan berbagai informasi lain yang dibutuhkan perusahaan. Pada akhir Agustus 2018, laporan laba rugi Home Industry Alfasa menunjukkan laba sebesar Rp 553.041.693,33 dengan total pendapatan Rp 2.391.481.000 dan total harga pokok produksi Rp 1.653.663.306,67. Pada laporan posisi keuangan Home Industry Alfasa menunjukkan total aset lancar dan tidak lancar sebesar Rp 981.183.371,33 dengan total liabilitas Rp 2.285.000 dan total modal Rp 978.898.371,33 serta pada laporan arus kas Home Industry Alfasa menunjukkan kenaikan kas dan setara kas yang bernilai positif sejumlah Rp 501.312.056.
Kata kunci: proses akuntansi, laporan keuangan, jurnal, MYOB Accounting V18


Ketersediaan

PA1562401091PA AKTPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA AKT
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiv,114 hlm.: 21 cm
Bahasa
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA AKT
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this