No image available for this title

Proyek Akhir

Mesin Penetas Telur Ayam Berbasis Mikrokontroller Dengan Sensor DHT22



Proses penetasan telur ayam membutuhkan suhu yang ideal agar telur dapat menetas dengan baik. Suhu ideal berkisar antara 260C - 420C dengan kelembaban dalam mesin antara 55%-60%. Untuk mendapatkan kondisi ideal tersebut maka dibuat mesin penetas telur ayam berbasis mikrokontroller dengan sensor DHT22. Mesin penetas telur ayam ini dapat menampung 60 butir telur. Sistem kelembaban ruangan yang digunakan pada mesin penetas telur adalah penguapan air, pada saat suhu ruangan mencapai 390C maka lampu akan mati dan air yang berada dalam wadah yang telah disediakan akan menguap keseluruh ruangan. Dari hasil penguapan tersebut dapat membuat ruangan penetas menjadi lembab. Diharapkan dari sistem penguapan air dapat digunakan untuk mecapai suhu dan kelembaban yang telah ditetapkan dapat bekerja secara maksimal.Suhu berbanding terbalik dengan nilai kelembaban, Telur dapat menetas pada kelembaban 47 – 60 %Rh, Persentase keberhasilan mesin penetas telur ayam adalah sebesar 18,75%. dengan persentase eror 81,25 %, dimana terdapat persenstase eror pembacaan suhu pada sensor dan krisbow adalah 5,191% dan persenstase eror pembacaan kelembaban pada sensor dan krisbow adalah 9,991%.

Kata kunci : Mesin Penetas Telur, arduino mega, arduino uno,RTC, Rotary Encoder,modulI2C,motor DC, Sensor DHT22.


Ketersediaan

PA1421412020PA TMPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TM
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 61hlm.; ilus.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TM
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this