No image available for this title

Proyek Akhir

Miniaturisasi Ultra Wide Band (UWB) Antena Untuk Aplikasi TV, WiFi, dan Cellular Pada Frekuensi 500MHz - 2.5GHz Dengan Metode Metamaterial



Perkembangan komunikasi nirkabel dan teknologi saat ini tidak terlepas
dari adanya antenna. Teknologi itu diantaranya seperti TV, WiFi, dan
Cellular, yang membutuhkan variasi antenna yang murah, ringan, kecil
dan juga bisa bekerja sesuai dengan kebutuhan. Hasil penelitian kali ini
adalah melakukan miniaturisasi pada antenna Ultra Wide Band (UWB)
dengan frekuensi kerja 500 MHz-2.5GHz dengan menggunakan metode
metamaterial CRLH. Penerapan teknik metamaterial pada antena dapat
mereduksi dimensi antenna sebesar 31.02% dari desain antena
sebelumnya. Nilai Return Loss antena yang telah difabrikasikan sebelum
dilakukan miniaturisasi


Ketersediaan

PA1520301075Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 54 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this