Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Sistem Pakar Diagnosis Penyakit Hipertensi Menggunakan Metode Dempster-Shafer
Hipertensi atau tekanan darah tinggi. Penyakit ini menduduki
prevalensi tertinggi di Indonesia, yaitu lebih dari seperempat, atau
25,8%. Data Riskesdas 2013 menyebutkan, Hipertensi banyak
ditemukan di 3 (tiga) provinsi di Indonesia, yakni Bangka Belitung
30,9%, Kalimantan Selatan 30,8%, dan Kalimantan Timur
29,6%,”, hipertensi menyebabkan serangan jantung, stroke dan
gagal ginjal, Kebutaan karena retinopati hipertensi, dan juga
penyakit Arteri Perifer, Masih banyak orang yang belum
mengetahui gejala-gejala dari Hipertensi ini serta bagaimana cara
zuntuk mendiagnosa dengan nilai kepastian yang tinggi. Untuk
dapat mengetahui tingkat kepastian infeksi bakteri ini peneliti
menggunakan metode Dempster-Shafer. Metode ini dipilih karena
metode ini dianggap mampu untuk memberikan tingkat kepastian
yang tinggi. Metode Dempster-Shafer adalah representasi,
kombinasi dan propogasi ketidakpastian, dimana teori ini memiliki
beberapa karakteristik yang secara instutif sesuai dengan cara
berfikir seorang pakar. Pada System ini saya akan menggunakan
beberapa variable yang berkaitan dengan Hipertensi, seperti usia,
faktor keturunan, kelebihan berat badan atau obesitas, kurang
olahraga merokok,dan lain sebagainya, setelah itu nantinya pasien
akan diminta mengisi daftar-daftar gejala yang dirasakan
kemudian, System akan mendeteksi apakah client tersebut terkena
Hipertensi atau sejenisnya pada pasien tersebut.
Kata Kunci: Sistem pakar, penyakit hipertensi, metode DempsterShafer
Ketersediaan
PA1557301081 | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA SI
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2019 |
Deskripsi Fisik |
xiii, 85 hlm.; 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA SI
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain