No image available for this title

Proyek Akhir

Rancang Bangun Alat Pengutip Bola Golf Dengan Kontrol Berbasis Android



Alat pengutip bola golf adalah suatu alat yang memiliki fungsi
memudahkan proses pengutipan bola. Alat ini bekerja pada lapangan
golf di area driving range. Alat ini didorong menggiling bola dan masuk
ke keranjang. Oleh karena itu, dirancang alat pengutip bola golf dengan
kontrol berbasis android unuk memudahkan proses pengutipan bola.
Alat ini menggunakan kamera sebagai Monitoring Stream Live,
Smartphone berfungsi pengontrol. Mikrokontroller yang digunakan
yaitu arduino mega untuk pengontrolan gerak motor dan gerak kamera
lalu raspberry pi untuk menjalankan program Live Stream yang dapat di
lihat pada layar smartphone. Aktuator yang digunakan adalah motor
brushless DC 30V dengan torsi 40kg pada masing-masing motor. Batrai
yang digunakan yaitu Ion-lithium 36V dan 4,4A. Pada mode
pengontrolan smartphone, alat ini dapat bergerak maju, mundur, belok
ke kiri dan ke kanan dan mengontrol motor servo pada kamera dengan
pergerakan ke kiri 45 derajat dan kekanan 45 derajat. Pengontrolan alat
dapat dilakukan pada jarka maksimum 28 meter tetapi jarak maksimum
koneksi antara alat dan smartphone sejauh 60 Meter dan alat ini hanya
dapat dioperasikan pada bidang yang datar dan rata. Adanya perbedaan
putaran antar roda kiri dan roda kanan menyebabkan pergerakan gerak
lurus alat memiliki kesalahan sebesar 48.5ᴼ sehingga alat sedikit sulit
untuk di kontrol. Alat ini dapat di operasikan selama 45 menit. Tingkat
keberhasilan pengutipan bola dengan kontrol android sebesar 15% di
karenakan perbedaan kecepatan putaran pada masing masing motor
sehingga alat sedikit sulit di kontrol.
Kata Kunci : Arduino, Kamera, Motor DC, Smartphone, Wireless,
Live Stream, Raspberry pi, Ion-lithium


Ketersediaan

PA1521412067Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA MEKA
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 71 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA MEKA
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this