No image available for this title

Proyek Akhir

DETEKSI WARNA TANAH MENGGUNAKAN METODE COLOR FILTERING



Banyaknya variasi warna tanah membuat peneliti kesulitan
dalam menentukan warna tanah, karena satu-satunya cara yang saat
ini digunakan peneliti untuk menentukan warna tanah adalah
dengan membandingkan secara manual satu persatu sampel yang
dimiliki dengan warna baku yang ada pada buku Munsell Soil Color
Chart. Variasi warna pada yang mencapai lebih dari 250 macam
warna membuat peneliti membutuhkan waktu lama dan ketelitian
dalam penentuan warna tanah. Untuk memecahkan permasalahan
tersebut karena itu alat yang dirancang dengan metode Color
Filtering (CF) yang digunakan untuk mengetahui nilai batas
minimal dan nilai batas maksimal dimana memberikan solusi untuk
masalah ini. Yang bertujuan untuk mengetahui nilai pada warna
tanah. Menggambil citra digital tanah menggunakan camera dan
untuk menggetahui nilai warna pada tanah. Dan hasilnya akan
ditampilkan di LCD. Nilai yang telah didapatkan pada raspberry pi
3 dengan exsmple jenis tanah campuran kotoran ayam didapatkan
nilao RGB nya (11, 14, 13) dan nilai bit dari RGB adalah (57, 54,
56).
Kata Kunci : Nilai Warna , Color Filtering (CF), image


Ketersediaan

PA1420301006Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiii, 52 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this