Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Pembangunan Game Edukasi Pengolahan Operasi Dasar Jarimatika (Studi Kasus : SD Dharma Loka Pekanbaru)
Edukasi adalah proses pembelajaran yang bertujuan untuk
mengembangkan potensi diri peserta didik. Ada banyak macam media
edukasi, salah satu media edukasi adalah game. Game edukasi dapat
digunakan sebagai salah satu media yang memiliki pola pembelajaran
learning by doing. Salah satu mata pelajaran anak Sekolah Dasar yang
dapat diterapkan dalam game edukasi adalah matematika. Matematika
memiliki beberapa operasi dasar dan agar operasi-operasi itu mudah
dimengerti oleh siswa, guru dan para ahli menemukan berbagai
metode pengajaran salah satunya adalah jarimatika. Jarimatika adalah
metode berhitung cepat dengan menggunakan jari tangan. Metode ini
dapat membantu siswa kelas 2 SD Dharma Loka yang mengalami
kesulitan dalam perhitungan matematika, pernyataan ini dibantu
dengan hasil pengujian yang telah dilakukan yang dimana
perbandingan pengujian antara kelas yang belajar tanpa game
didapatkan hasil peningkatan sebesar 1,59%, sedangkan pada kelas
yang belajar dengan menggunakan game didapatkan hasil peningkatan
sebesar 11,04%.
Kata kunci : Game Edukasi, Jarimatika
Ketersediaan
PA1555301089 | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA TI
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2019 |
Deskripsi Fisik |
xiii, 68 hlm.; 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA TI
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain