No image available for this title

Proyek Akhir

Aplikasi Pengelolaan Member Distribution Center Herbalife Berbasis Android



Herbalife yang merupakan perusahaan Multi Level Marketing
(MLM) modern yang semakin dikenal luas oleh masyarakat karena
telah berkiprah selama 36 tahun, memiliki sebuah Distribution
Center (DC). DC adalah toko tempat pendistribusian produk dari
kantor cabang ke customer. Untuk itu DC harus memiliki jaringan
member yang besar dan memenuhi persyaratan yang telah ditentukan
oleh perusahaan. Permasalahan yang ada pada saat ini adalah
informasi produk hanya dapat diketahui melalui pesan broadcast
melalui BBM, WA dan Line. Untuk menambah alternative media
penyebaran informasi maka pada proyek akhir ini dibangun suatu
aplikasi berbasis android yang dapat memberikan informasi produk –
produk Herbalife. Aplikasi ini dibangun dengan database MySql dan
menggunakan bahasa pemrograman Java. Setelah dilakukan
pengujian menggunakan kuesioner kepada 50 orang member maka
didapatkan hasil presentase sebesar 87% member setuju bahwa
aplikasi dapat membantu member dalam mendapatkan informasi
tentang produk – produk Herbalife.
Kata kunci : herbalife, distribution center, android, mysql, java


Ketersediaan

Tersedia 1 Eksemplar Untuk dipinjam

KI-00012APA SIPerpustakaan PCRTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA SI
Penerbit Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 46 hlm,; 21 cm
Bahasa
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this