No image available for this title

Proyek Akhir

Alat Untuk Indentifikasi Tingkat Kematangan Tomat (Hardware)



Indonesia merupakan salah satu negara yang memiliki potensi besar dalam bidang pertanian, salah satunya buah tomat. Kebutuhan yang besar akan buah tomat memunculkan kebutuhan akan terjaminnya kualitas buah tomat. Tingkat kematangan buah tomat merupakan salah faktor penentu kualitas. Proses identifikasi tingkat kematangan buah tomat selama ini dilakukan secara manual oleh manusia. Oleh karena itu diperlukan suatu alat yang bertujuan untuk memudahkan dalam mengidentifikasi tingkat kematangan buah tomat. Pada proyek akhir ini, proses identifikasi tingkat kematangan buah tomat dibagi menjadi 3 bagian yaitu: matang, setengah matang dan mentah. Pembuatan alat ini bertujuan untuk membuat sistem yang modern dan otomatis dengan bantuan Push Button, Konveyor, Mikrokontroler ATMega8535, Motor servo dan LCD. Konveyor pada alat ini berfungsi sebagai pengangkut buah tomat. Push Button berfungsi sebagai pengendali alat untuk pembagian buah tomat sesuai tingkat kematangannya. Setelah itu, Mikrokontroler ATMega8535 akan mengatur sistem untuk menggerakkan motor servo yang digunakan untuk menggerakkan plang sebagai pemisah buah tomat. LCD (Liquid Crystal Display) pada alat ini digunakan untuk menampilkan data hasil dari identifikasi tingkat kematangan buah tomat.

Kata kunci: Tomat, Push Button, Mikrokontroler ATMega8535, Motor Servo, LCD.


Ketersediaan

Tersedia 1 Eksemplar Untuk dipinjam

1320401010Perpustakaan PCR (R)Tersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
-
Penerbit Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
viii; 32 hlm.; 21 cm
Bahasa
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
NONE
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this