No image available for this title

Proyek Akhir

Analisis Strategi Untuk Meningkatkan Kualitas MAN 1 Rokan Hilir Dengan Business Intelligence



MAN 1 Rokan Hilir merupakan institusi yang bergerak dibidang
pendidikan yang berlokasi di Kabupaten Rokan Hilir. Berdasarkan hasil
tanya jawab data akademik di sekolah ini masih disimpan dengan baik,
data akademik masih disimpan dengan menggunakan format pencatatan
sesuai dengan jenis data. Akan tetapi pihak sekolah mengalami kesulitan
dalam mengetahui perkembangan akademik siswa, sehingga pihak
sekolah tidak bisa memastikan apakah dana operasional yang
dikeluarkan, tenaga pengajar yang tersedia serta fasilitas belajar
mengajar yang ada mampu memberikan solusi yang cukup pas untuk
mengingkatkan prestasi siswa. Oleh karena itu dibangun sebuah sistem
yang dapat membantu pihak sekolah dalam menganalisa perkembangan
prestasi siswa berdasarkan alokasi dana, tenaga pengajar dan fasilitas
yang telah disediakan pihak sekolah. Sistem ini dibangun dengan
mengimplementasikan business intelligence ke dalam sistem dengan
visualisasi berupa column-chart, grafik-chart. dirancang menggunakan
bahasa pemograman PHP dan MySQL sebagai DBMS nya. Sistem ini
diuji dengan menggunakan pengujian black box tenting, user
acceptance test(UAT) dan efficiency sehingga dapat mengetahui
perbaikan yang diinginkan oleh pengguna. Berdasarkan pengujian user
acceptance test (UAT) yang telah dilakukan menunjukkan bahwa 88%
sistem yang telah dibangun sudah dapat diterima oleh pengguna dan
dapat membantu pihak sekolah dalam melakukan pengambilan
keputusan.


Ketersediaan

PA1657301049Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA - SI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xvi, 106 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA - SI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this