No image available for this title

Proyek Akhir

Rancang Bangun Penghitung Jumlah Pengunjung Masuk Dan Keluar Dalam Suatu Supermarket Berbasis Mikrokontroller Dan Android



Meningkatnya jumlah pengunjung akhir akhir ini menyebabkan pegawai di sebuah supermarket kewalahan mengurus pengunjung tersebut. Hal ini secara langsung membuat pengunjung merasa tidak nyaman atas pelayanan sebuah supermarket akibat kekurangan tenaga kerja dan pengelola tidak dapat mengoptimalkan keadaan serta pengelola mengetahui jumlah pengunjung masuk dan keluar. Untuk mengurangi permasalahan ini akan dibuat prototipe penghitung jumlah pengunjung masuk dan keluar di supermarket berbasis mikrokontroller dan android. Pada penelitian sebelumnya berhubungan pada penelitian ini hanya dapat menampilkannya pada LCD dan LED. Dalam pembangunan sistem penelitian ini, sensor node yang merupakan kumpulan dari beberapa modul sensor untuk mendeteksi adanya pengunjung masuk dan keluar serta pemantauan penghitungan jumlah pengunjung masuk dan keluar dapat diakses oleh sebuah gawai pintar (android). Pembuatan Penghitung Pengunjung Masuk dan Pengunjung Keluar ini di harapkan dapat bekerja dengan baik, dimana aplikasi yang dibuat dapat berfungsi dengan baik dan bisa di kendalikan melalui Android. Dari hasil yang didapatakan seperti yang telah diuji coba, bahwa sensor dapat bekerja dari jarak terjauh 60cm dan ketika jarak 65 cm dan seterusnya sensor tidak lagi mendeteksi objek.


Ketersediaan

PA1520402002Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA - TT
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
ix, 47 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA - TT
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this