No image available for this title

Proyek Akhir

Sistem Pendeteksi Jumlah Orang Dalam Sebuah Ruangan Menggunakan Raspberry pi Secara Real Time



Kurangnya tingkat kemanan dapat menyebabkan kurangnya pengontrolan untuk mengurangi tingkat kriminalitas, sehingga diperlukan solusi untuk mengurangi tindakan tersebut. Salah satu tempat yang sering terjadi kriminalitas adalah dalam ruangan, dimana sering terjadi penyusup ataupun orang yang yang tidak berkepentingan di dalam ruangan tersebut. Misalkan pada konversi pers tertutup, ruang kelas, atau bahkan ruang rapat tertutup. Sehingga diperlukan teknologi pemantau yang lebih baik. Sistem keamanan ini diharapkan dapat mengurangi tingkat kriminalitas yang terjadi. Sistem ini menggunakan Raspberry Pi 3 sebagai mikrokontroler. Kamera USB sebagai input yang disambung ke mikrokontroler. Bahasa pemrograman phyton dan library OpenCV sebagai pengolahan citra. Pada sistem ini juga digunakan Remote Desktop Connection untuk melihat hasil secara real time. Hasil dari pengujian pendeteksi jumlah orang dapat mendeteksi wajah dan menghitung jumlah wajah yang terdeteksi,hanya saja jika wajah terlihat jelas oleh kamera. Dimana hasil pendeteksian sangat dipengaruhi oleh jarak, cahaya dan arah wajah. Ketepatan pendeteksian pada alat cukup akurat jika wajah terlihat jelas yaitu kurang dari 3 meter dalam kondisi terang dan arah wajah menghadap ke kamera. Pada alat ini tidak terdapat delay dalam pendeteksian kecuali menggunakan Remote Desktop Connection yang dipengaruhi oleh koneksi jaringan.


Ketersediaan

PA1520301033Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Peakanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiv, 70 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this