No image available for this title

Kerja Praktik

Implementasi Kubernetes Cluster pada Private Cloud IDCloudHost



Cluster computing adalah teknologi yang berkembang untuk menghubungkan sekelompok komputer relatif murah serta membantu menemukan jawaban atas banyak masalah yang dialami oleh enterprise. Cluster mudah didefinisikan sebagai teknik menghubungkan antara dua atau lebih komputer ke jaringan area lokal.
Seiring berjalannya perkembangan virtualisasi sekarang banyak sekali permintaan untuk berbagai solusi alternatif di bidang virtualisasi, dan bermacammacam bidang aplikasi di dunia enterprise. Sampai dengan saat ini, virtualisasi berbasis hypervisor telah menjadi solusi yang efisien untuk melakukan virtualisasi server. Beberapa tahun belakangan, virtualisasi berbasis container adalah sebuah alternatif untuk hypervisor. Container mendapat perhatian yang lebih banyak dari pihak enterprise dikarenakan beberapa hal diantaranya: karakteristik yang ringan, menarik cloud providers yang telah memanfaatkannya untuk memberikan layanan kepada pengguna.
Kubernetes merupakan platform open-source yang digunakan untuk melakukan manajemen workloads aplikasi yang dikontainerisasi, serta menyediakan konfigurasi dan otomatisasi secara deklaratif. Kubernetes berada di dalam ekosistem yang besar dan berkembang cepat. Service, support, dan perkakas Kubernetes tersedia secara meluas.
Oleh karena itu untuk memastikan para pengguna dapat menggunakan layanan cloud yang maksimal, IDCloudHost membuat sebuah layanan yaitu Private Cloud IDCloudHost. Dengan adanya layanan ini pengguna dapat menggunakan full cloud arsitektur seperti halnya Google Cloud.
Untuk itu peneliatan yang dilakukan pada kerja praktek ini penulis akan membahas apakah Kubernetes Cluster dapat dijalankan pada Private Cloud IDCloudHost.


Ketersediaan

KP1756401029Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP TK
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
x, 34 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
KP TK
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this