No image available for this title

Proyek Akhir

Implementasi Monitoring Perangkat Jaringan dan Server Menggunakan Nagios



Nagios adalah aplikasi monitoring jaringan berbasis open source yang dapat digunakan sesuai kebutuhan pengguna, baik dalam jaringan skala besar maupun jaringan skala kecil. Nagios menyediakan berbagai fitur yang memberikan kemudahan bagi administrator dalam memantau dan memonitoring perangkat jaringan dan server secara Real Time sekalipun. Salah satu fitur penting di Nagios yaitu dapat memberikan informasi kondisi jaringan melalui berbagai media kepada administrator. Pada proyek akhir ini, Nagios diimplementasikan sebagai media monitoring perangkat jaringan dan server, dengan media notifikasi yang diimplementasikan adalah email dan telegram messenger. Server Nagios dapat memonitor kondisi resources host dan kondisi services perangkat jaringan, ketika terdapat perubahan kondisi pada perangkat yang di monitor, maka Nagios Server dapat mengirim notification alert kepada administrator melalui email dan telegram messenger. Merancang sistem monitoring perangkat jaringan dan server menggunakan Nagios dapat membantu dan mempermudah administrator dalam memantau keadaan dan kondisi perangkat jaringan serta aktivitas server di lingkungan data center serta bisa mengirim notifikasi kepada administrator tentang perubahan kondisi via email dan telegram messenger.


Ketersediaan

PA1756401012Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TK
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
x, 50 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TK
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this