No image available for this title

Kerja Praktik

Analisis Data Conrol Maintenance Pt Primanusa Globalindo



PT Primanusa Globalindo, perusahaan dengan fokus awalnya adalah trading company, berdiri pada tahun 2002. Namun, kini perusahaan ini memiliki fokus di bidang fleet management system dengan target pasar yaitu perusahaan perminyakan dan gas, hal itu terjadi seiring perkembangan waktu dan perkembangan teknologi yang mewajibkan setiap perusahaan mengembangkan inovasinya agar tetap berdiri.
Pada tahun 2002, perusahaan ini merupakan sole distributor resmi dari produk Driver Behaviour Monitoring System (DBMS) merek Drive right dengan principle di USA. Sejalan dengan pekembangan waktu, PT Primanusa Globalindo menjadi sole distributor produk Global Positioning System (GPS). Perusahaan ini menyediakan layanan penjualan barang berhubungan dengan GPS serta memberikan jasa untuk memantau keadaan unit yang diproduksi.
Selain itu PT Primanusa Globalindo juga memberikan jasa maintenance kepada client nya yang menggunakan produk GPS. Jasa maintenance ini diberikan setiap hari oleh PT Primanusa Globalindo kepada client nya. Dikarenakan penjualan produk GPS ini semakin meningkat maka tentunya semakin tinggi tingkat maintenance GPS tersebut diberbagai daerah.
Dari penjelasan tersebut maka dibuatlah laporan kerja praktik ini dengan ¬¬¬¬judul “Analisis Data Control Maintenance PT Primanusa Globalindo”. Dengan adanya analisa data control maintenance ini diharapkan dapat memberikan berbagai informasi kepada petinggi perusahaan serta beberapa divisi yang bersangkutan baik itu dapat mengurangi jumlah maintenance pada setiap client, meningkatkan produksi dan penjualan GPS, mengetahui kinerja teknisi yang bertugas serta meningkatkan kinerja perusahaan


Ketersediaan

KP1657301030Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP SI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
x, 65 hlm., 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
KP SI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this