No image available for this title

Kerja Praktik

Sistem Sentral Telepon Pabx Di PT. Indah Kiat Pulp & Paper Tbk. Perawang



Komunikasi merupakan salah satu sarana yang sangat penting dalam kehidupan sehari-hari, termasuk untuk proses kelancaran produksi pada suatu perusahaan. Dalam kemajuan hal tersebut, segala infrastruktur pada telekomunikasi sangat mendukung dan dibutuhkan. Pada PT. Indah Kiat Pulp and Paper (IKPP) Tbk. Perawang juga memiliki sistem telekomunikasi, untuk menghubungkan komunikasi jarak jauh digunakan telepon kabel yang segala sistem penghubungan telepon dan segala proses komunikasi dilakukan oleh PABX Avaya. Pada laporan kerja praktek ini akan membahas mengenai sistem kerja PABX, serta distribusi kabel telepon dari PABX hingga ke lapangan agar sistem telekomunikasi internal perusahaan dapat berjalan, sehingga segala proses produksi pada perusahaan dapat beroperasi semestinya.

Kata kunci: PT. Indah Kiat Pulp and Paper Tbk. Perawang, PABX, Telekomunikasi.


Ketersediaan

KP1720402012Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP TT
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
x, 54 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
KP TT
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this