No image available for this title

Proyek Akhir

Sistem Monitoring Ketinggian Air



Pada masa sekarang ini bidang elektronika mengalami kemajuan yang
sangat pesat dan tidak terlepas pada bidang komputerisasi komputer saat
ini telah menjadi alat bantu utama bagi manusia dan digunakan bukan
hanya untuk menyelesaikan permasalahan di tempat kerja, membuat
program atau bermain game, tetapi dapat digunakan sebagai alat untuk
memprogram mikrokontroler agar dapat berjalan sesuai dengan
fungsinya Dengan adanya teknologi yang terus berkembang saat ini
maka akan semakin mudah untuk memudahkan para perternak untuk
memonitoring air minum hewan ternak dari jarak jauh. Tujuan dari
proyek akhir ini adalah memudahkan perternak dalam melakukan
pengisian ulang air minum tanpa harus turun kelapangan. Pada proyek
akhit ini di buat sebuah sistem monitoring air dan pengisian minum
ternak secara otomatis. Sensor ultrasonik dan selenoid valve
dihubungkan menggunkan modul komunikasi NodeMcu. Adapun
pengiriman pesan pembacaan data sensor menggunakan broker (MQTT)
yang merupakan protokol komunikasi sebagai pertukaran data dan
komunikasi antar perangkat, sistem ini menggunakan IoT (Internet Of
Think) yang terhubung pada protokol komunikasiringan berbasis
publish/subscribe sehingga mekanisme komunikasinya cukup dengan
menggunakan topik. Hasil dari sensor ultrasonic dari tiap-tiap wadah
menghasilkan sebuah nilai error pengukuran error yang paling besar
terjadi wadah 2. Kinerja relay yang terhubung dengan solenoid valve
berjalan sesuai dengan perintah yang diberikan dan relay disini
berfungsi sebagai switch yang dimana input relay akan terhubung
dengan nodemcu, hal tersebuat dapat membuat solenoid membuka dan
menutup saluran air secara otomatis.


Ketersediaan

PA1920301421Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiii, 51 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this