No image available for this title

Proyek Akhir

Sistem Monitoring pH Air Layak Konsumsi Pada Air PDAM



Sistem monitoring yang masih dilakukan secara manual sangatlah
menyita waktu dan kurang efektif bagi para karyawan PDAM,
sehingga dibutuhkan sistem monitoring yang dapat meringankan
kerja karyawan PDAM. Hal ini dapat diringankan dengan Sistem
Monitoring pH Air Layak Konsumsi Pada Air PDAM Berbasis
Arduino, sistem monitoring ini dibuat agar kita dapat mengetahui
kelayakan air yang akan kita konsumsi. Sistem monitoring pH air ini
menggunakan sensor pH SEN0161-V2. Cara kerja dari sistem ini
yaitu sensor pH akan membaca berapa nilai pH air yang sedang diuji
kelayakannya, dan nilai pH air yang terbaca oleh sensor pH
SEN0161-V2 tersebut akan ditampilkan pada LCD 16x2 dan
website. Apabila nilai pH yang terbaca oleh sensor pH air tersebut
bernilai 7 maka dapat dinyatakan air dalam kondisi normal. Dari
pengambilan data yang dilakukan dengan menggunakan air PDAM,
larutan basa dan larutan asam Sistem monitoring pH ini telah
berhasil membaca nilai pH air yang diuji. Jenis basa atau asam yang
terdapat dalam air dapat mempengaruhi nilai pH air PDAM. Ratarata tingkat akurasi alat pada saat pembacaan pH pada air PDAM
yaitu 97,72%, kemudian pada saat pembacaan nilai pH pada larutan
basa yaitu 96%, dan tingkat akurasi alat pada saat pembacaan nilai
pH pada larutan asam yaitu 92,05%.
Kata kunci: Monitoring, water pH, sensor pH SEN0161-V, website


Ketersediaan

PA1721412040Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TM
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xv, 65 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TM
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this