No image available for this title

Kerja Praktik

Sistem starter pada genset cartepilar 150 kV menggunakan module deapsea 3110



Sistem proteksi adalah suatu sistem yang dipasang untuk pengamanan terhadap peralatan listrik, yang diakibatkan adanya gangguan teknis,gangguan alam, kesalahan operasi, dan penyebab lainnya.Kehandalan suatu sistem tenaga listrik antara lain ditentukan oleh frekuensi pemadaman yang terjadi dalam sistem tersebut. Pemadaman yang terjadi pada sistem tenaga listrik biasanya disebabkan oleh gangguan, sehingga untuk mengatasi gangguan dan meningkatkan kehandalan sistem diperlukan sebuah mekanisme yang dapat menghindari frekuensi pemadaman yang terlalu sering dalam jangka waktu yang lama. Mekanisme ini dalam sistem kelistrikan dikenal dengan istilah sistem proteksi (pengaman sistem).Sistem pengaman tenaga listrik merupakan sistem pengaman pada peralatan -peralatan yang terpasang pada sistem tenaga listrik, seperti generator, busbar,transformator, saluran udara tegangan tinggi, saluran kabel bawah tanah, dan lainsebagainya terhadap kondisi ab-normal operasi sistem tenaga listrik tersebut. Yang dimaksud dengan kondisi abnormal tersebut antara lain dapat berupa hubung singkat, over dan under voltage, beban lebih, frekunsi yang tidak stabil dan lain-lain.


Ketersediaan

KP1720305011Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP TL
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
ix, 47 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
KP TL
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this