Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Pengisian KWH Meter Prabayar Menggunakan Plotter 2D
Perkembangan teknologi di bidang IoT (Internet of Things) yang pesat menimbulkan ide membuat proyek akhir dengan judul Pengisian KWH Meter Prabayar Menggunakan Plotter 2D. Tujuan Proyek Akhir adalah memudahkan dalam pengisian token KWH Meter Prabayar dan mengantisipasi bersentuhan langsung dengan keypad KWH Meter Prabayar dan menghindari penyebaran Covid 19. Proyek Akhir menggunakan platform IoT thingspeak sebagai tempat penyimpanan dan menggunakan aplikasi Android yang dibuat menggunakan MIT App Inventor sebagai tempat untuk meremote dan memonitor status KWH Meter Prabayar. Berdasarkan pengujian yang dilakukan, saat thingspeak mengirimkan data menuju NodeMCU ESP8266 didapatkan rata – rata delay ~7 detik. Pengujian aplikasi terdapat 6 kondisi status, pertama, status “INPUT BERHASIL†terjadi ketika inputan > 20 nomor token. Kedua, status “TOKEN TIDAK VALID†terjadi ketika inputan < 20 nomor token. Ketiga, status “BERHASIL†terjadi ketika label “DATA 1†dan “DATA 2†bernilai sama. Keempat, status “GAGAL!!, SILAHKAN MASUKAN TOKEN†terjadi ketika label “DATA 1†dan “DATA 2†bernilai tidak sama. Kelima, status “TOKEN MAU HABIS†terjadi ketika Sensor Suara KY-037 menangkap suara > 900. Keenam, status “ADA LISTRIK†terjadi ketika Sensor Suara KY-037 menangkap suara < 900. Tingkat keberhasilan mekanik dengan menambahkan keypad pembanding diatas keypad KWH Meter Prabayar dan melakukan percobaan sebanyak 50 kali didapatkan persentase error adalah 0%.
Kata Kunci : IoT (Internet of Things), KWH Meter Prabayar, CNC 2D atau Plotter 2D, Aplikasi Android, NodeMCU ESP8266, Motor Stepper, Arduino IDE, MIT App Inventor, Keypad Pembanding.
Ketersediaan
PA1720301051 | PA TET | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA TET
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2021 |
Deskripsi Fisik |
xv, 94 hlm.; 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA TET
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain