Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Sistem Informasi Gereja Berbasis Website Dengan Menggunakan Metode Incremental (Studi Kasus : Gkpa Simpang Baru Panam)
GKPA Simpang Baru Panam merupakan salah satu tempat ibadah umat kristen yang dimana memiliki beberapa permasalahan pada penyimpanan data gereja dan penyebaran informasi gereja kepada jemaat. Gereja ini masih menggunakan media kertas untuk pendaftaran dan penyimpanan data gereja. Sehingga kerap terjadi adanya kehilangan data dan jemaat kesusahan dalam memperoleh informasi. Tujuan penilitian ini adalah merancang Sistem Informasi Gereja berbasis website yang menggunakan metode incremental yang dimana dapat membantu pengurus gereja dalam mengolah data gereja dan dapat memberikan informasi tentang gereja kepada jemaat. Dalam pembuatan sistem ini terdapat enam increment. Berdasarkan pengujian User Acceptance Test yang mendapatkan 34 butir uji berjalan dengan baik dan pengujian Black Box Testing mendapatkan 21 butir uji berjalan dengan baik sehingga dapat disimpulkan sestem ini dapat membantu pengeurus gereja dalam mengolah data jemaat. Dan berdasarkan pengujian Usability Testing menghasilkan aspek dengan nilai tertinggi yaitu aspek efficiency sebesar 88,88 % dan aspek nilai tertinggi ke dua adalah aspek satisfaction sebesar 84,44 % sehingga dapat disimpulkan sistem ini dapat menampilkan informasi sesuai yang diharapkan dan sistem dapat digunakan dengan mudah dan nyaman.
Ketersediaan
PA1757301044 | PA SI | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA SI
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2021 |
Deskripsi Fisik |
xix, 70 hlm.; 21 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA SI
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain