No image available for this title

Proyek Akhir

Pengembangan Aplikasi Sistem Pendukung Keputusan Dalam Menentukan Perekrutan Guru Menggunakan Metode Analytical Hierarchy Process (Studi Kasus: Pesantren Darul Muqomah Pekanbaru)



Pesantren Darul Muqomah merupakan sebuah bentuk perwujudan dalam mendidik generasi muda Islam yang bertakwa. Pesantren Darul Muqomah yang terdiri dari jenjang pendidikan Madrasah Tsanawiyah (MTS) dan Madrasah Aliyah (MA). Berdasarkan hasil wawancara dengan pihak Kepala Sekolah Bapak Elpisman, perekrutan Guru di Pesantren Darul Muqomah diadakan setiap tahunnya. Seleksi perekrutan Guru dilakukan dengan enam kriteria yaitu agama, akhlak, wawancara, kualifikasi pengajar, tes akademik, dan extrakurikuler. Selama ini, dalam perekrutan Guru menimbulkan masalah yang masih sering terjadi yaitu ketika perhitungan nilai akhir setiap calon kandidat Guru memiliki nilai yang sama, sehingga mengakibatkan pihak Kepala Sekolah kesulitan dalam mengambil keputusan. Untuk membantu proses seleksi perekrutan Guru, maka dibutuhkan sebuah sistem pengambilan keputusan. Dengan dibangunlah sistem pendukung keputusan perekrutan Guru menggunakan metode Analytical Hierarchy Process. Untuk pengembangan proyek akhir disarankan menambahkan fitur untuk calon guru pada sistem dan menginputkan biodatanya sendiri serta mengupload document kualifikasi pengajar agar lebih praktis. Berdasarkan pengujian usability pada pihak Kepala Sekolah dan Yayasan bahwa sistem dapat membantu dalam perekrutan Guru dengan hasil presentase 100%. Berdasarkan pengujian blackcox fitur-fitur yang diimplementasikan sudah sesuai dengan kebutuhan pihak Pesantren Darul Muqomah. Selain itu berdasarkan pengujian akurasi perhitungan sistem dan perhitungan manual dapat disimpulkan bahwa perhitungan sistem yang dibangun sudah sama dengan perhitungan manual dengan tingkat akurasi 100%.

Kata Kunci: Sistem Pendukung Keputusan, Perekrutan Guru, Metode
Analitycal Hierarchy Process (AHP).


Ketersediaan

PA1757301066PA SIPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA SI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiv, 95 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA SI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this