No image available for this title

Proyek Akhir

Penggunaan Sensor Gerak Berbasis Arduino Pada Tiang Tegangan Menengah (Tm) Dengan Internet Of Things (Iot)



AABSTRAK

Penggunaan Sensor Gerak Berbasis Arduino Pada Tiang Tegangan Menengah (Tm) dengan Internet of Things (Iot) merupakan sebuah alat yang dapat meminimalisir gangguan pada tiang tegangan menengah milik Perusahaan Listrik Negara (PLN). Gangguan yang terjadi dapat menjadi pokok permasalahan yang menyebabkan pemadaman listrik yang dialirkan kepada konsumen. Alat ini menggunakan 4 (empat) buah sensor PIR ZN25151 sebagai pendeteksi adanya gangguan disekitar tiang tegangan menengah. Serta, menggunakan Arduino UNO sebagai pengendalinya, yang akan mengaktifkan relay untuk dapat menyalakan buzzer, apabila sensor PIR mendeteksi adanya gangguan. Lain daripada itu, pergerakan yang terdeteksi oleh sensor PIR akan masuk ke Arduino dan dikirimkan ke Platform Internet of Things yaitu Thingspeak, dimana data ini dapat dilihat melalui perangkat gawai yang terhubung dengan Thingspeak. Alat ini menggunakan Modul Wifi Esp8266 dan Modulator Demodulator (Modem) untuk dapat menyediakan jaringan internet di lapangan. Penggunaan Sensor Gerak Berbasis Arduino Pada Tiang Tegangan Menengah (Tm) dengan Internet of Things (Iot) ini mampu membaca adanya gangguan dilapangan, dan menampilkan data yang akurat pada database Thingspeak yang digunakan. Tingkat keberhasilan alat membaca adanya gangguan adalah 100% dalam 10 kali uji coba lapangan dengan jarak uji coba yang bervariasi hingga jarak gangguan 10 meter.
Kata kunci: Sistem Keamanan, Internet of Things (IoT), Thingspeak, Arduino UNO ATMega328, Sensor PIR ZN 25151, Modul Wifi Esp8266, Modulator Demodulator.
BSTRAK

Penggunaan Sensor Gerak Berbasis Arduino Pada Tiang Tegangan Menengah (Tm) dengan Internet of Things (Iot) merupakan sebuah alat yang dapat meminimalisir gangguan pada tiang tegangan menengah milik Perusahaan Listrik Negara (PLN). Gangguan yang terjadi dapat menjadi pokok permasalahan yang menyebabkan pemadaman listrik yang dialirkan kepada konsumen. Alat ini menggunakan 4 (empat) buah sensor PIR ZN25151 sebagai pendeteksi adanya gangguan disekitar tiang tegangan menengah. Serta, menggunakan Arduino UNO sebagai pengendalinya, yang akan mengaktifkan relay untuk dapat menyalakan buzzer, apabila sensor PIR mendeteksi adanya gangguan. Lain daripada itu, pergerakan yang terdeteksi oleh sensor PIR akan masuk ke Arduino dan dikirimkan ke Platform Internet of Things yaitu Thingspeak, dimana data ini dapat dilihat melalui perangkat gawai yang terhubung dengan Thingspeak. Alat ini menggunakan Modul Wifi Esp8266 dan Modulator Demodulator (Modem) untuk dapat menyediakan jaringan internet di lapangan. Penggunaan Sensor Gerak Berbasis Arduino Pada Tiang Tegangan Menengah (Tm) dengan Internet of Things (Iot) ini mampu membaca adanya gangguan dilapangan, dan menampilkan data yang akurat pada database Thingspeak yang digunakan. Tingkat keberhasilan alat membaca adanya gangguan adalah 100% dalam 10 kali uji coba lapangan dengan jarak uji coba yang bervariasi hingga jarak gangguan 10 meter.
Kata kunci: Sistem Keamanan, Internet of Things (IoT), Thingspeak, Arduino UNO ATMega328, Sensor PIR ZN 25151, Modul Wifi Esp8266, Modulator Demodulator.


Ketersediaan

PA1920401419Perpustakaan PCRTersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TE
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
vii, 40 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TE
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this