No image available for this title

Proyek Akhir

Pengembangan Sistem Pengelolaan Pelaku Usaha Untuk Dinas Pariwisata Kota Pekanbaru Dengan Menggunakan Agile Software Development



Pariwisata merupakan salah satu sektor pembangunan yang mendapat perhatian pemerintah untuk terus dikembangkan sampai saat ini. Dinas Pariwisata Kota Pekanbaru kesulitan melakukan pendataan terhadap semua jenis pelaku usaha yang dikelola di bawah naungan Dinas Pariwisata Kota Pekanbaru. Hal ini sangat diperlukan dengan berkembangnya bidang pariwisata kota yang bukan hanya cagar alam, namun kepada usaha bisnis seperti, Restoran, Cafe, tempat oleh-oleh dan sebagainya. Maka diperlukan sebuah sistem yang dapat mengelola seluruh jenis pelaku usaha, sehingga instansi dapat dengan mudah untuk melakukan pengecekan dan pemantauan yang lebih baik dan dinamis. Dengan target kebutuhan penggunaan system yang cukup singkat, maka digunakan metode Agile Software development sebagai solusi untuk pengembangan perangkat lunak yang dapat menyelesaikan kebutuhan sistem dari pengguna dengan waktu yang singkat. Penelitian ini menghasilkan sistem Pengembangan Pelaku Usaha Usaha Dinas Pariwisata Kota Pekanbaru yang telah diuji dengan menggunakan pengujian fungsional dan validasi ahli. Hasil dari pengujian tersebut adalah tiap fungsi pada sistem telah sesuai dan sistem sudah bermanfaat dan layak untuk digunakan di Dinas Pariwisata Kota Pekanbaru.


Ketersediaan

PA1757301022PA SIPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA SI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiv, 48 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA SI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this