No image available for this title

Kerja Praktik

Rancang Bangun Admin Sistem Informasi Indihome Riau Daratan Berbasis Web



PT Telkom Wilayah Telkom Riau Daratan (Witel Ridar) Pekanbaru merupakan salah satu Wilayah Telkom (Witel) yang ada di daerah Sumatera yang berlokasi di Jalan. Jenderal Sudirman No.199 Pekanbaru yang merupakan perusahaan informasi dan komunikasi yang bergerak di bidang jasa layanan telekomunikasi dan jaringan di Indonesia. Salah satu divisi pada perusahaan tersebut adalah Divisi Consumer Service (DCS). Divisi tersebut memiliki beberapa bidang dan bagian yang menangani masing masing tugasnya. Salah satu bidang yang ada pada DCS melayani berbagai keperluan pelanggan telkom terhadap produk-produk telkom. Beberapa layanan yang tersedia yaitu pengajuan jaringan internet IndiHome, Wifi.id, jaringan tv kabel dan pemasangan jaringan telepon.Dalam melakukan penjualan produk Indihome oleh salesmarketing ini di awasi oleh supervisor (SPV). Untuk informasi mengenai produk akan disampaikan langsung oleh sales marketingataupun pelanggan mencari tau infomasi produk melalui website resmi Indihome dan ada juga beberapa pelanggan yang melakukan pemesanan langsung produk Indihome menggunakan website tersebut, sehingga sering terjadi produk pemesanan oleh pelanggan melalui website resmi Indihome tidak tersedia yang mengakibatkan adanya pelanggan yang membatalkan pemesanan, dikarenakan lingkup produk pada website resmi Indihome tidak tersedia untuk Wilayah Telkom Riau Daratan. Sehingga permasalahan diatas dibutuhkan sebuah sistem informasi , untuk 2 Indihome Riau Daratan yang akan memberikan informasi produk , Indihome yang tersedia di Witel Riau Daratan.Terkait permasalahan diatas maka penulis ingin membuat website Sistem Informasi Indihome Riau Daratan yang akan memberikan informasi produk Indihome dan membantu pelanggan untuk melakukan pemesanan langsung yang akan diarahkan ke kontak bisnis Indihome Pekanbaru.


Ketersediaan

KP1757301007Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
KP SI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
viii, 35 hlm.; 21 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
KP SI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this