No image available for this title

Proyek Akhir

Monitoring Beban Gardu Distribusi Berbasis Arduino



Energi listrik telah menjadi kebutuhan yang sangat penting bagi masyarakat di Zaman sekarang ini, oleh karena itu kelangsungan dalam pendistribusian energi listrik sangat mutlak dibutuhkan. PLN sebagai penyedia layanan kelistrikan harus bisa melistriki seluruh masyarakat Indonesia sehingga menyebabkan beban Transformator Distribusi kelebihan beban (overload), tidak seimbang (unbalanced). Yang menyebabkan rusaknya Transformator tersebut sehingga pasokan kelistrikan kepada pelanggan terputus. Yang memiliki dampak langsung terhadap pendapatan PLN. Monitoring beban gardu ditribusi merupakan salah satu solusi agar proses pemasangan kWh meter baru dan perubahan daya dapat terlaksana sesuai dengan TMP (Tingkat Mutu Pelayanan) yang telah ditetapkan oleh pemerintah, sehingga dapat mempertahankan umur dan kondisi asset Transformator Distribusi dengan baik.

Kata Kunci : Pasang Baru, Perubahan Daya, Transformator, TMP


Ketersediaan

PA1920401416Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TE
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 45 hlm.; 20 x 14 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TE
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this