Detail Cantuman
Advanced SearchKerja Praktik
Rancang Bangun Frontend Sistem Ujian Online CPNS Berbasis Web Menggunakan Framework Codeigniter
Perkembangan teknologi informasi semakin hari semakin berkembang. Menggunakan website untuk menyampaikan informasi sangat berguna dan bermanfaat bagi suatu organisasi atau perusahaan. Menyampaikan informasi melalui website tidak memakan waktu lama dan dapat dilakukan dimana saja. Proses mendapatkan informasi dari situs web juga menjadi lebih relevan. Menurut Project Manager PT. Inovindo Digital Media, masih banyak Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang kesulitan mempelajari Soal Kompetensi Dasar (SKD), dikarenakan soal diinternet masih minim, dan sumbernya belum jelas. Soal SKD yang dibuat Badan Kepegawaian Negara (BKN) terdiri dari 3 jenis bidang pengujian, yaitu Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensi Umum (TIU), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP). Untuk mempermudahkan user menggunakan sistem, maka tampilan yang user-friendly sangat dibutuhkan pada sistem ini. Berdasarkan permasalahan di atas, untuk menambah portofolio PT. Inovindo Digital Media, maka dibuatlah sebuah sistem ujian online CPNS. Ujian online CPNS merupakan sebuah sistem simulasi ujian Soal Kompetensi Dasar (SKD) yang akan dihadapi oleh Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS). Sistemnya hampir sama dengan yang sudah dibuat oleh Badan Kepegawaian Negara (BKN). Diharapkan peserta Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang sudah menggunakan sistem ini, akan terbiasa dengan sistem ujian yang dibuat Badan Kepegawaian Negara (BKN) dan juga lebih mudah memahami tampilan yang tersedia. Sistem ujian online CPNS berbasis web dapat menambah portofolio di PT. Inovindo Digital Media sehingga customer yang ingin mencari ataupun membuat website dengan tema ujian bisa melihat sistem yang sudah dibuat.
Confusion Matrix adalah pengukuran performa untuk masalah klasifikasi yang menampilkan dan membandingkan nilai actual dan nilai sebenarnya dengan nilai hasil prediksi yang digunakan. Setelah sistem selesai dibuat, selanjutnya dilakukan pengujian algoritma Naive Bayes dalam keakuratan data. Tujuan penelitian ini adalah untuk mempermudah dalam menganalisis performa algoritma naive bayes karena confusion matrix memberikan informasi dalam bentuk angka sehingga dapat dihitung rasio keberhasilan klasifikasi atau tingkat akurasi model
Ketersediaan
Tersedia 1 Eksemplar Untuk dipinjam
KP1855301101 | KP TI | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
KP TI
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2021 |
Deskripsi Fisik |
xii, 98 hlm.; 21 cm
|
Bahasa | |
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
KP TI
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain