No image available for this title

Proyek Akhir

Rancangan Prototipe Pendeteksi Kebakaran Lahan Gambut Berbasis Internet Of Things Dan Fuzzy Logic (Hardware)



Kebakaran adalah salah satu bencana yang sering terjadi, terutama pada lahan gambut karena disebabkan oleh beberapa faktor teknis dan faktor alam, yang tidak dapat diperkirakan kapan terjadinya titik api yang cepat berpotensi menjadi kebakaran besar yang sulit dipadamkan. Contoh kebakaran ini pada lahan gambut di Riau, Indonesia. Kebakaran ini dapat diminimalisir dengan mendeteksinya terlebih dahulu menggunakan perangkat yang telah dikembangkan untuk dapat mendeteksi dini titik api. Alat yang akan dirancang menggunakan Teknologi Internet of Things (IoT) dan metode fuzzy logic. Sehingga sangat efektif untuk mendeteksi kebakaran lahan gambut dengan cepat. Pada penelitian ini menggunakan mikrokontroler WEMOS ESP6288 yang terhubung ke sensor kelembaban DHT11, sensor api, dan sensor asap (MQ-2) yang sumber tegangannya berasal dari baterai. Data akan dikendalikan oleh fuzzy logic lalu data akan dikirimkan keblynk. Dengan adanya alat pendeteksi kebakaran berbasis koneksi IoT dapat mempercepat pemantauan titik api, dan penggunaan metode fuzzy logic dapat meminimalkan peringatan dari perangkat pendeteksi kebakaran yang dirancang.

Kata kunci: Kebakaran, IoT, fuzzy logic, WEMOS ESP8266


Ketersediaan

PA1820301039Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xi, 52 hlm.; 20.5 x 14.5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this