No image available for this title

Proyek Akhir

Reengineering Website Program Studi Teknik Informatika dengan Pendekatan Rapid Application Development (Studi Kasus : D4 Teknik Informatika PCR)



PSTI adalah salah satu program studi di Politeknik Caltex Riau yang mengembangkan sistem tata kelola organisasi dengan memanfaatkan teknologi dan memenuhi aspek kredibel, transparan, akuntabel, bertanggungjawab dan adil. PSTI dalam memberikan informasi masih menggunakan content management system. Informasi yang diperoleh dari content management system (Wordpress), pada saat ini masih memiliki keterbatasan penggunaan seperti keterbatasan dalam pengembangan, masalah keamanan serta tampilan yang kurang menarik. Berdasarkan permasalahan yang ada, dibutuhkan perancangan website baru dan penambahan fitur jadwal kehadiran dosen PSTI sehingga dapat mengadaptasi teknologi digital. Salah satu adaptasi teknologi digital dengan menerapkan metode Rapid Application Development (RAD). Rapid Application Development (RAD) adalah salah satu metode yang memiliki pendekatan yang berpusat kepada pengguna dan berfokus kepada pembuatan waktu yang relatif singkat, maka dibangunlah Reengineering Website yang menggunakan metode Rapid Application Development (RAD). Hasil penelitian ini adalah website untuk perkenalan PSTI dan terdapat fitur baru yaitu kehadiran dosen. Pada pengujian blackbox testing, website dan aplikasi berjalan dengan baik sesuai dengan harapan. Pengujian usability testing memiliki total hasil 85% dengan kesimpulan bahwa sistem yang dibangun memuaskan pengguna.


Ketersediaan

PA1855301014Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 69 hlm.; 20.5 x 14.5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this