No image available for this title

Proyek Akhir

High Availability Service Dengan Multiple Master Pada Kubernetes Cluster Menggunakan Virtualisasi Kernel Based Virtual Machine (Kvm)



Server mempunyai peran penting dalam mengatur dan melayani permintaan dari client. Sehingga dibutuhkannya high availability untuk menangani resiko dalam penggunaan server. Dibutuhkanlah teknologi cluster, bertujuan agar beban server dibagi secara merata. Namun, untuk menjalankan clustering dibutuhkan penerapan metode yaitu load balancer HAProxy yang bekerja dengan mendistribusikan secara merata beban trafik ke physical server yang tercluster. Dengan menerapkan teknologi virtualisasi Kernel-Based Virtual Machine (KVM). Di dalam virtualisasi KVM ada teknologi yang digunakan yaitu Kubernetes. Dari hasil penelitian Proyek Akhir ini didapatkan hasil dari pengujian High Avaibility yang dilakukan diketahui bahwa kinerja server dengan skenario 5 percobaan akses 20-500 user dengan strees testing. Parameter yang diukur yaitu throughput serta sistem monitoring besar penggunaan CPU, memory sesuai dengan beban akses user. Yang mana nilai tertinggi dari Througput pada parameter 500 client senilai 1330,6/ sec. Dengan adanya 2 buah server memberikan hasil pengujian performance Dalam keadaan standby, pemakaian CPU dan pemakaian memory terendah terjadi pada server utama adalah 0,07% dan 24% karena tidak ada node-node yang berjalan di atas mesin virtual. Dalam keadaan busy, pemakaian CPU terendah terjadi pada server utama adalah 1,06% karena adanya pembagian beban kerja terhadap mesin virtual. Pemakaian memory terendah terjadi pada server server utama adalah 24 % karena tidak ada node-node yang berjalan di atas mesin virtual.


Ketersediaan

PA1855301015Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiv, 69 hlm.; 20.5 x 14.5 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this