No image available for this title

Proyek Akhir

Sistem Informasi Persediaan Barang (Studi Kasus : Toko Grosir Tisman)



Toko Grosir “Tisman” Merupakan Toko yang menjual barang dalam jumlah yang besar dan bukan per satuan atau ecer dan Umumnya Toko Grosir “Tisman” ini menjual barang dalam jumlah banyak kepada pedagang kecil yang kemudian menjualnya lagi dalam satuan atau eceran. Sistem persediaan barang pada Toko Grosir Tisman yang masih manual dan tidak terintegrasi dengan baik. Hal ini menyebabkan sering terjadi redudansi data sehingga data persediaan barang menjadi tidak dapat dikontrol dengan baik. Pembuatan laporan masih manual sehingga membutuhkan waktu yang lama. Proses pengelolaan barang yang masih manual, penjualan barang, pembelian barang, dan persediaan barang masih belum dilakukan secara optimal sehingga membutuhkan waktu yang lama. Maka dilakukan penelitian pemanfaatan persediaan barang, menjadi lebih maksimal. Sistem dibangun menggunakan Bahasa pemrograman menggunakan PHP, dan database MySQL. ROP adalah sebuah stok barang di penyimpanan gudang yang harus ditambah persediannya sebelum kehabisan dengan tujuan untuk meminimalisir terjadinya kehabisan stok. Hasil pengujian Blackbox menyatakan bahwa sistem berjalan dengan baik. Hasil pengujian Usability Testing mendapatkan hasil sebanyak 83,2% untuk aspek learnability, 100% untuk aspek efficiency, 91% untuk aspek memorability dan 89% untuk aspek satisfaction. Secara keseluruhan, sistem ini memiliki fungsionalitas yang berjalan dengan baik dan dapat diterima oleh Pemilik.Toko.

Kata kunci: Toko, Inventory, ROP.


Ketersediaan

PA1857301070Perpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA SI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiii, 41 hlm.; 20 x 14 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA SI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this