Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Rancang Bangun Prototipe Dancing Fountain Untuk Politeknik Caltex Riau (Hardware)
Air mancur merupakan sebuah aliran air yang menyebar secara diagonal dari
sebuah sumber air. Air mancur juga berfungsi untuk menciptakan lingkungan
yang damai dan harmonis dan juga sebagai penambah estetika suatu tempat.
Air mancur memiliki berbagai macam jenis, salah satunya adalah dancing
fountain. Dancing fountain merupakan air mancur yang dapat bergerak
mengikuti suara musik. Pada penelitian ini yaitu membuat dancing fountain
dengan menggunakan 2 buah push button dan 7 buah motor driver dan 7 buah
pompa DC. Dancing fountain ini berfungsi untuk menciptakan estetika dari
sebuah air mancur melalui suara musik yang telah diatur oleh pola yang telah
program melalui arduino mega. Push button ini berguna untuk mempermudah
pengguna untuk mengontrol. Alat ini dapat berfungsi dengan baik dengan
pergerakan dancing fountain dan dapat berfungsi sesuai perintah program.
Ketersediaan
PA1920401019 | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA TE
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2022 |
Deskripsi Fisik |
ix, 40 hlm.; 20 x 14 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA TE
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain