No image available for this title

Proyek Akhir

Squence monitoring menggunakan HMI untuk proses troubleshooting pada fasilitas enclosed flare



Setiap fasilitas industri selalu ditargetkan untuk beroperasi tanpa unplanned
shutdown. Salah satunya adalah fasilitas pembakaran waste gas di area 8 Duri
Field yang disebut Enclosed Ground Flare ( EGF ). Namun faktanya, fasilitas
apapun selalu punya peluang untuk terjadinya kegagalan dan kerusakan.
Meskipun begitu, tetap diharapkan agar kerusakan yang terjadi pada peralatan
dapat diatasi dengan cepat sehingga fasilitas tidak akan shutdown untuk waktu
yang lama. Kondisi saat ini, EGF di area 8 Duri Field memiliki indikator yang
sangat terbatas pada panelnya sehingga tidak dapat menampilkan berbagai kondisi
kegagalan peralatan pendukung EGF yang menyebabkab EGF shutdown. Hal ini
tentunya berpotensi membuat downtime EGF lebih lama sebab crew maintenance
/ teknisi akan mengalami kendala untuk menemukan akar permasalahan. Maka
untuk mengatasi hal tersebut, diperlukan tool atau perangkat tambahan yang dapat
mempercepat proses troubleshooting dalam rangka meningkatkan availability dari
EGF. Dengan menggunakan Sequence Monitoring berupa tampilan yang
informatif pada HMI, dapat dengan cepat diketahui secara tepat penyebab
kegagalan yang membuat fasilitas EGF shutdown. Sehingga waktu yang
dibutuhkan bagi crew maintenance dalam melakukan troubleshooting menjadi
lebih efektif dan efisien. Melalui HMI yang terhubung dengan PLC pada fasilitas
EGF, akan didapatkan status realtime dari semua device dan parameter yang
berkaitan dengan EGF meliputi permissive, alarm, dan upset condition yg terjadi
pada EGF.
Kata kunci: EGF, Troubleshooting, HMI.


Ketersediaan

PA1220301411Perpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pustaka Politeknik Caltex Riau.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 32 | Ukuran : 21x29 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this