No image available for this title

Proyek Akhir

Rancang Bangun Alat Deteksi Kebocoran Gas RE FRI Gerant Berbasis Mikrokontroller 8535



iv
ABSTRAK
Salah satu alat musik yang banyak dikenal oleh masyarakat adalah
gitar listrik dan alat ini sering memerlukan penyelarasan terlebih
dahulu agar suara nada gitar listrik tidak terdengar sumbang. Untuk
orang biasa dalam menyelaras senar gitar adalah hal yang sangat
sulit, karena dalam menyelaras senar gitar listrik membutuhkan
kepekaan dalam pendengaran. Pada proyek akhir ini dibuat sebuah
alat penyelaras gitar otomatis untuk membantu para pemain gitar
dalam menyelaras senar gitar listrik mereka agar suara yang
dihasilkan oleh senar gitar tidak terdengar sumbang. Sistem yang
digunakan pada alat ini adalah menggunakan signal frekuensi dari
senar gitar. Signal frekuensi senar gitar diambil dari jack audio dan
masuk ke amplifier Op-Amp lalu signal frekuensi dikuatkan
kemudian signal tersebut masuk ke port ADC yang akan diproses
oleh mikrokontroler. Signal frekuensi tersebut akan dibandingkan
dengan nada frekuensi standar gitar, jika frekuensi standar, high,
atau low maka akan ditampilkan di LED dan untuk mempermudah
para pemain dalam menyelaras gitar serta memastikan hasil
penyelarasan sudah benar maka LCD digunakan dalam
menampilkan nilai frekuensi senar gitar listrik. Dari penelitian yang
dilakukan, alat penyelaras gitar otomatis mempunyai tingkat akurasi
yang baik yaitu sebesar 99,859%.
Kata kunci : gitar listrik, senar gitar, frekuensi, alat penyelaras
gitar otomatis


Ketersediaan

PA1220401001PA TEPerpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TE
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 58 | Ukuran : 20x14 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this