No image available for this title

Proyek Akhir

Analisis Pengambilan Keputusan Antara Sewa Pembiayaan Atau Membeli Tunai Pada Mitra Orion kencana



Pengambilan keputusan berarti memilih satu diantara beberapa
alternatif. Pengambilan keputusan pada suatu perusahaan harus
diperhatikan secara cermat, terlebih lagi jika berhubungan dengan
pengadaan aset tetap, karena nilai aset tetap yang cenderung besar.
PT Mitra Orion Kencana adalah perusahaan yang bergerak pada
bidang kontruksi, dimana perusahaan membutuhkan banyak aset
tetap untuk menunjang kegiatan usaha operasionalnya. Perusahaan
ingin menambah aset tetapnya yaitu 12 belas unit truk tronton.
Perusahaan dihadapkan pada dua pilihan alternatif, yaitu alternatif
pembelian tunai dan alternatif sewa pembiayaan. Penulis melakukan
penelitian ini, guna memberikan gambaran kepada perusahaan
mengenai pengambilan keputusan alternatif mana yang lebih
menguntungkan untuk PT Mitra Orion Kencana. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif komperatif.
Berdasarkan hasil perhitungan yang telah dilakukan, arus kas keluar
melalui alternatif pembelian tunai lebih rendah dibandingkan
alternatif sewa pembiayaan ̧yaitu sebesar 10.206.60.0000 dan Rp
12.896.959.751. Sehingga penulis menyimpulkan, bahwa alternatif
yang lebih baik digunakan oleh PT Mitra Orion Kencana untuk
pengadaan 12 (dua belas) unit truk tronton adalah alternatif
pembelian tunai. Kata Kunci: pembelian tunai, sewa pembiayaan


Ketersediaan

PA1262401048PA APerpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA A
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 55 | Ukuran : 20x14 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this