No image available for this title

Proyek Akhir

Mesin Pengolah Daun Kering Menjadi Briket



4

ABSTRAK
Fenomena krisis energi saat ini terjadi diseluruh dunia. Meliputi
krisis energi minyak, gas alam dan bahan bakar fosil. Ditambah lagi
dengan kenaikan harga bahan bakar yang memberikan dampak yang
sangat besar bagi masyarakat, karena sebagain besar masyarakat
masih tergantung dengan bahan bakar fosil. Untuk mengatasi
masalah ini maka perlu dicari sumber energi alternatif yang dapat
mengganti peran bahan bakar minyak. Salah satu energi alternatif
yang dikembangkan adalah biobriket dengan memanfaatkan arang
daun kering. Oleh sebab itu dibuat mesin pengolah daun kering
menjadi briket dengan mencampurkan arang daun kering dan lem
kanji. Proses awal mesin yaitu, arang daun kering dicampur dengan
lem kanji lalu diaduk dengan sistem pengaduk yang menggunakan
motor AC dan gearbox. Setelah kedua bahan diaduk selama 10 detik,
adonan ini dicetak dengan menggunakan sistem elektro pneumatic.
Proyek akhir ini menghasilkan ukuran briket dengan ukuran 60 mm
x 60 mm x 40 mm dengan kualitas yang baik pada tekanan 8 bar
dengan bahan adonan 70 % bahan kering dan 30% bahan perekat
dengan lama waktu ketahanan bakar 10menit
Kata kunci: arang daun kering, biobriket, elektro pneumatik, motor
AC, gear box


Ketersediaan

PA1221412018PA TMPerpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TM
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 43 | Ukuran : 20x14 cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TM
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this