No image available for this title

Proyek Akhir

Pengembangan manajemen server menggunakan sms gateway



ABSTRAK
Komputer server pada umumnya menyediakan service atau layanan –
layanan yang harus terus hidup untuk menunjang kinerja dan
penggunaan dari sebuah jaringan yang dikelola oleh seorang
administrator. Service dapat dikelola hanya jika unit server berada
didekat pengguna, tetapi bagaimana jika service pada server sedang
mati dan admininstrator tidak berada didekat server untuk
menghidupkannya. SMS Gateway merupakan salah satu media
komunikasi yang banyak digunakan terutama untuk menerima dan
mengirim pesan tanpa menggunakan jaringan internet. SMS Gateway
dapat digunakan sebagai media komunikasi alat pengendali jarak jauh.
Projek akhir ini bertujuan untuk membuat alat manajemen server pada
komputer server Linux menggunakan SMS dan modem GSM sebagai
media komunikasi antara komputer server dengan telepon selular.
Untuk pengiriman SMS akan dibuat sebuah aplikasi Android untuk
mempermudah pengiriman data informasi manajemen server dengan
antarmuka yang mudah dimengerti. Terdapat dua pengujian yang
dilakukan yaitu pengujian blackbox dengan menentukan keberhasilan
dan response time dari aplikasi sistem dengan tingkat keberhasilan
99% dan response time yang disesuaikan dengan sinyal, dan pengujian
kuesioner terhadap responden yang menghasilkan responden sangat
setuju dengan sistem yang dibuat.
Kata Kunci : manajemen server, service, SMS Gateway, Android


Ketersediaan

PA1255301041Perpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TI
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : .,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 74 | Ukuran : 20x15
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TI
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this