No image available for this title

Proyek Akhir

mesin pencetak kue kering otomatis



ABSTRAK
Di dunia kuliner proses pencetakan kue kering dilakukan secara
manual. Cara itu kurang efisien, memerlukan waktu yang lama. Untuk
mengatasi masalah tersebut, maka dirancang mesin pencetak kue
kering otomatis. Proses utama pada mesin ini dimulai dari adonan
dimasukkan secara manual. Kemudian tekan pb, setelah itu pneumatic
1,2 turun dan pneumatic 3 turun untuk mencetak adonan. Kemudian
pneumatic 1,2 naik,delay 1 detik pneumatic 3 naik. Setelah itu motor
aktif untuk membawa adonan ke porses pencetakan selanjutnya yang
dibaca oleh rotary encoder. Adapun hasil yang didapatkan untuk
selisih waktu rata – rata yang dibutuhkan setiap kali pencetakan 1
menit 2 detik, nilai persentase rata – rata keseluruhan setiap
pencetakan dengan melakukan 10 kali pencetakan didapatkan standar
deviasi sampel presentase keberhasilan 30,3 %. Dan persentase nilai
rata – rata keseluruhan bentuk kue adalah 65,8%. Tekanan yang
dibutuhkan untuk mendorong adonan kedalam cetakan adalah 1,4 bar.
Kata kunci : Mesin Pencetak Kue Kering, Mikrokontroller,
Rotary encoder, pneumatik


Ketersediaan

PA1321412040Perpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TM
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 42 | Ukuran : 20*15
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TM
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this