No image available for this title

Proyek Akhir

MOBILE BROADCASTING TV LIVE STREAMING MENGGUNAKAN LAN DAN JARINGAN SELULER



ABSTRAK
Live streaming adalah istilah yang mengacu pada
konten yang disiarkan langsung melalui internet. Live
streming dapat berupa video dan audio. Pada proyek akhir ini
merancang TV Live streaming mobile, yang mana video bisa
dikirim dari mana saja menggunakan jaringan selular. Pada
pengujian dilakukan perbandingan QOS pada LAN, 4G LTE
dan HSDPA dengan perubahan resolusi video. Parameter
QOS yang di uji adalah troughput, delay dan packet loss.
Nilai troughput tertinggi terjadi pada saat menggunakan
LAN yaitu 2240 kb/s dengan resolusi video 1280x720 (720p)
dan nilai troughput terendah terjadi pada jaringan HSDPA
yaitu 841 kb/s dengan resolusi video 320x216(216 p). Delay
tertinggi terjadi pada jaringan HSDPA yaitu 8,066 ms dengan
resolusi video 320x216(216 p) dan delay terendah terjadi
pada LAN yaitu 3,13 ms dengan resolusi video 1280x720
(720p). Pada pengujian kualitas video, PSNR tertinggi terjadi
pada resolusi video 800x600(600 p), yaitu 53,6117 dB dan
kualitas terendah terjadi pada resolusi video 320x216(216 p)
yaitu 38,1047 dB


Ketersediaan

PA1320402016Perpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TT
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 30 | Ukuran : 20*15
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TT
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this