No image available for this title

Proyek Akhir

MONITORING AUDIO/VIDEO SELECTOR 8-CHANNEL



ABSTRAK
Streaming adalah teknologi yang mungkinkan distribusi data audio,
video dan multimedia agar bisa diterima secara terus-menerus
(stream) melalui internet. Pada keperluan broadcasting siaran, untuk
memonitor beberapa siaran, dibutuhkan beberapa televisi untuk
menampilkannya. Untuk mengoptimalkan penggunaan televisi, maka
dirancang Audio/video Selector. Audio/video selector merupakan alat
yang digunakan untuk memilih beberapa peralatan elektronika seperti
DVD player dan VCD player agar dapat ditampilkan pada televisi.
Pada pengerjaan proyek akhir ini, audio/video selector menggunakan
relay sebagai switching siaran, PIC16F877a sebagai mikrokontroler,
visual basic sebagai perancangan aplikasi, dan tone control sebagai
pengatur kualitas suara dan LED sebagai indikator aktif atau tidak
channel yang dipilih. Pengujian dilakukan dengan mengambil empat
siaran TV satelit, tiga siaran DVD player, dan satu siaran studio PCR,
dengan hasil apabila siaran yang telah dipilih pada aplikasi button
siaran visual basic dan di play maka televisi akan menampilkan siaran
yang telah dipilih dari aplikasi button siaran dan LED akan hidup
sesuai posisi siaran yang dimainkan.
Kata Kunci: Streaming, Broadcasting, audio/video selector


Ketersediaan

PA1320402002Perpustakaan PCR (Rak R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TT
Penerbit Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
Jumlah Halaman : 58 | Ukuran : 20*15
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TT
Tipe Isi
text
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
1
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this