Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Sistem Pedukung Keputusan Pemilihan SMA Menggunakan Metode Simple Multi Atribute Rating Technique
ABSTRAK
Satu permasalahan yang dihadapi oleh para siswa yang ingin
melanjutkan ke SMA adalah menentukan pilihan sekolah yang sesuai
dengan kriteria. Banyaknya pilihan sekolah membuatkan siswa juga
kesulitan dalam mendapatkan sata atau informasi seacara lengkap.
Selama ini orangtua maupun calon siswa SMA biasanya
mendapatkan info tentang sekolah dari mulut ke mulut seperti dari
tetangga maupun alumni sekolah tersebut. Dalam pemilihan Sekolah
Menengah Atas banyak pertimbangan yang dilakukan oleh para
orang tua siswa lulusan Sekolah Menengah Pertama, maupun siswa
tersebut Oleh karena itu, dibutuhkan suatu sistem yang membantu
siswa untuk mengetahui mutu SMA untuk rekomendasi siswa
mendaftar ke SMA tersebut dari berbagai faktor internal maupun
eksternal Metode yang digunakan adalah Metode Simple Multi
Atribute Rating Technique merupakan suatu metode pengambilan
keputusan multi kriteria yang didasarkan pada teori bahwa setiap
alternatif terdiri dari sejumlah kriteria yang memiliki nilai dan setiap
kriteria memiliki bobot untuk menggambarkan seberapa penting
nilainya dibandingkan dengan kriteria yang lain. Pengujian dilakukan
menggunakan Skala Likert dengan persentasse 80.88% dan
menggunakan Black Box ISO 9126-2 terhadap 5 fungsi sistem. Hasil
analisis kualitas pada aspek functionally, suitability menunjukkan
nilai 1, menurut standar ISO/IEC 9126-2 pengujian suitability
dikatakan baik jika nilai mendekati 1.
Kata kunci: SMA, M
Ketersediaan
PA1357301031 | Perpustakaan PCR (Rak R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA SI
|
Penerbit | Pustaka Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2017 |
Deskripsi Fisik |
Jumlah Halaman : 77 | Ukuran : 21x15 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA SI
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
1
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain