Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Analisis Captive Portal, Proxy dan Load Balancing Menggunakan Pfsense
PfSense merupakan distro linux turunan freebsd, yang disesuaikan untuk digunakan sebagai firewall dan router. Selain menjadi platform yang kuat, fleksibel, firewall dan routing yang termasuk daftar panjang fitur terkait dan sistem paket yang memungkinkan upgrade lebih lanjut tanpa menambahkan dan kerentanan keamanan potensial untuk distribusi dasar. Permasalahan yang terjadi pada saat ini yaitu keamanan jaringan yang belum terpenuhi, serta penyeimbang antara beberapa jaringan dan juga penyedia data yang memudahkan dalam pengambilan informasi. Dari permasalahan tersebut dibangun jaringan yang dapat merangkum permasalahan diatas, menggunakan software PfSense. Pada Software PfSense terdapat Captive Portal yang bertujuan untuk pengamanan data lewat jaringan internal ke jaringan exsternal, Proxy yang bertujuan sebagai server penyedia layanan untuk meneruskan setiap permintaan ke server lain melalui internet, dan Load Balancing yang bertujuan menyeimbangkan antara dua atau lebih jalur koneksi seimbang agar traffic berjalan secara optimal. Dari hasil penelitian ini didapat kesimpulan bahwa hasil analisa captive portal, proxy dan load balancing menggunakan pfsense dapat membantu pengamanan dan penyedia data yang efektif serta dapat meng-handle koneksi jaringan internet. Kata kunci: Pfsense, Captive Portal, Proxy, Load Balancing
Ketersediaan
PA1457301003 | PA SI | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA SI
|
Penerbit | Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2018 |
Deskripsi Fisik |
iii, 49hlm.: 21cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA SI
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain