No image available for this title

Proyek Akhir

Sistem Pendukung Keputusan Seleksi Pemberian Sponsorship Berbasis WEB Dengan Metode AHP (Analytical Hierarchy Process) dan SAW (Simple Additive Weighting)



Banyaknya proposal sponsor yang masuk ke beberapa perusahaan di Pekanbaru, membuat beberapa perusahaan sangat mempertimbangkan untuk memilih proposal yang cocok untuk disponsori. Berikut tujuh kriteria pertimbangan perusahaan dalam memilih proposal yang cocok untuk disponsori di antaranya, jumlah peserta, jenis kegiatan, latar belakang kegiatan, produk kompetitor, brand positioning, waktu promosi dan biaya pengeluaran. Tidak hanya itu, perusahaan dengan kebutuhan yang berbeda juga memiliki pertimbangan lain selain dari tujuh hal yang sudah disebutkan. Karena berbagai kriteria yang perlu dipertimbangkan, perusahaan membutuhkan Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Sponsorship Berbasis Web Menggunakan Metode AHP (Analytical Hierarchy Process) dan SAW (Simple Additive Weighting). Metode AHP adalah algoritma pengambilan keputusan untuk masalah multikriteria. Metode ini dapat digunakan untuk mendapatkan nilai bobot pada setiap kriteria. Setelah mendapatkan nilai bobot kriteria, maka akan dilanjutkan dengan pencarian alternatif menggunakan metode SAW. Berdasarkan hasil pengujian perhitungan metode manual dengan sistem, maka didapatklah kesimpulan bahwa kombinasi AHP dan SAW berhasil diterapkan dengan nilai keakuratan 100%. Kata Kunci : sistem pendukung keputusan, analytical hierarchy process, Simple additive weighting, sponsorship.


Ketersediaan

PA1457301083PA SIPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA SI
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xii, 93hlm.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA SI
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this