Detail Cantuman
Advanced SearchProyek Akhir
Rancang Bangun Customer Relationship Management Menggunakan IDIC Model Pada Usaha Dagang (Studi Kasus: Toko Kingvape)
Sebuah perusahaan memiliki cara untuk membuat pelanggan membeli produk dan memiliki peluang membeli lagi dikemudian hari. Kingvape adalah toko yang menjual produk vape. Untuk mencapai dan menjawab hal tersebut salah satu caranya dapat diselesaikan dengan metode Customer Relationship Management menggunakan permodelan IDIC (Identifikasi, Diferensiasi, Interaksi, Customisasi) dan RFM (Recency, Frequency, Monetary) sebagai penentu top member. Pendekatan dua perspektif CRM dipilih karena metode ini memiliki strategi untuk meningkatkan kepuasan pelanggan. Sedangkan model IDIC digunakan untuk memberikan perusahaan sebuah pandangan bahwa diperlukannya empat aksi dalam membangun hubungan dengan konsumen secara satu per satu. Proyek akhir ini dibuat menggunakan website untuk pelanggan dan untuk penjual. Fitur yang ada pada aplikasi mencakup 2 perspektif CRM yakni fitur sms gateaway secara otomatisasi, dan fitur 10 pelanggan terbaik menggunakan metode RFM. Pengujian black-box testing yang sudah dilakukan pada aplikasi ini didapat bahwa fungsi - fungsi pada aplikasi sesuai dengan yang diharapkan. Pengujian usability dari kuisioner mengetahui tingkat kepuasan responden yang berupa pelanggan dan perusahaan, dimana dari kuesioner yang dilakukan didapatkan hasil sebesar 89%. Berdasarkan data yang telah didapat, dapat disimpulkan bahwa responden sangat setuju sistem ini mampu membantu memberikan pelayanan info produk dan promosi pelanggan. Kata kunci: Personal Vaporizer, CRM, Pelanggan, IDIC Model, RFM.
Ketersediaan
PA1457301090 | PA SI | Perpustakaan PCR (R) | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
PA SI
|
Penerbit | Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru., 2018 |
Deskripsi Fisik |
x, 77hlm.: 21cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
-
|
Klasifikasi |
PA SI
|
Tipe Isi |
-
|
Tipe Media |
-
|
---|---|
Tipe Pembawa |
-
|
Edisi |
-
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
-
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain