No image available for this title

Proyek Akhir

Sistem Penyiraman Tanaman Hias Berdasarkan Kelembaban Tanah



Banyaknya aktifitas masyarakat pada saat ini menyebabkan tidak adanya waktu untuk mengurus tanaman sehingga tanaman menjadi kurang terawat. Oleh karena itu, manusia mengharapkan sebuah alat atau teknologi yang dapat membantu pekerjaan manusia. Tugas akhir ini merupakan sebuah perangkat yang dapat melakukan penyiraman pada tanaman hias secara otomatis. Manfaat yang didapat dari alat ini adalah dapat mempermudah pekerjaan manusia dalam menyiram tanaman. Alat ini menggunakan sensor soil moisture yang berfungsi sebagai pendeteksi kelembaban tanah dan mengirim perintah ke Arduino Uno untuk menghidupkan pompa melalui driver relay sehingga penyiraman tanaman dapat dilakukan sesuai kebutuhan tanah. Selanjutnya ketika penyiraman telah selesai dilakukan maka akan dikirim informasi ke pemilik tanaman bahwa penyiraman telah berhasil dilakukan. Pembuatan tugas akhir ini dilakukan dengan merancang, membuat dan mengimplementasikan komponen komponen sistem yang meliputi Arduino Uno sebagai pengendali dan driver relay untuk menghidupkan pompa. Hasil yang diharapkan dari tugas akhir ini telah tercapai dengan kondisi tanah yang kelembabannya > 450 RH (Relativy Humadity), maka penyiraman akan dilakukan dan apabila kondisi tanah yang kelembabannya < 350 RH (Relativy Humadity) , maka penyiraman akan berhenti dilakukan.

Kata kunci : Arduino Uno, Driver Relay, Soil Moisture Sensor, Relativy Humadity


Ketersediaan

PA132030106PA TETPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xi, 44hlm.; ilus.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this