No image available for this title

Proyek Akhir

Digital Signage Pada Layar Informasi Menggunakan Raspberry PI



Selama ini penggunaan papan pengumuman masih banyak menggunakan teknik konvensional. Dengan cara ini masih memiliki banyak kelemahan yang di hasilkan, karena penggunaannya akan banyak menelan dana dan device yang di gunakan masih cukup besar. Pada era digital ini papan pengumuman konvensional akan bermigrasi ke papan pengumuman digital, papan pengumuman digital dikenal dengan istilah digital signage. Digital signage masih banyak di operasikan menggunakan komputer, akan tetapi penggunaannya masih banyak kekurangan. Oleh karena itu penggunaan komputer akan digantikan dengan menggunakan raspberry pi sebagai media pengoperasiannya. Pada penelitian ini meliputi konfigurasi raspberry pi dan hosting untuk menyimpan data. Berdasarkan penelitian yang dilakukan berhasil didapatkan bahwa penggunaan hosting pada data raspberry pi berhasil mengurangi penggunaan memory sebesar 50 mega byte (MB), dibandingkan dengan menggunakan localhost. Dan beban CPU untuk akses chrome mengalami peningkatan menjadi 68.5%. Maka penggunaan web hosting pada sistem yang dibangun akan mengurangi penggunaan memory dan juga meningkatkan beban CPU. Pengujian sistem secara keseluruhan menunjukkan hasil 100 %.
Keyword : Digital Signage, Raspberry Pi, Papan Pengumuman


Ketersediaan

PA1420301020PA TETPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiii, 54hlm.; ilus.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this