No image available for this title

Proyek Akhir

Modifikasi Frekuensi Switching Untuk Mitigasi EMI Pada Konverter Buck Melalui Pendekatan Embedded System



Perangkat elektronika seringkali mengalami gangguan conducted EMI yang tidak diinginkan sehingga menimbulkan kerusakan pada alat disebabkan berbagai teknik mitigasi diusulkan dan mereduksi EMI yang dihasilkan perangkat elektronik. Teknik spread spectrum diketahui dapat mereduksi EMI paling efektif dibanding teknik lainnya. Pada proyek akhir ini mengukur level daya conducted EMI yang di timbulkan oleh LED driver dan pemberian gangguan pada LED driver dengan menginputkan program Chaotic lorenz yang dibangkitkan melalui Chipkit UNO32. Pada proyek akhir ini penulis melakukan penelitian daya melalui modifikasi frekuensi switching untuk mitigasi EMI pada konverter buck melalui pedekatan embedded system. Setelah dilakukan pengujian didapatkan hasil yaitu, Pada kondisi normal buck LED driver evaluation board LM3409 belum memenuhi standar CISPR 22 saat bekerja dengan VADJ 0,01 V. Kemudian pada saat diberi gangguan dari Chipkit UNO32, terjadi penurunan pada range fekuensi tertentu. Pada range frekuensi 22,462,875 Hz terjadi redaman EMI yang cukup baik dari range frekuensi lain dengan selisih daya sebesar 14,4 dBµV. Berdasarkan nilai efisiensi EMI yang telah diperoleh maka dapat disimpulkan bahwa efisiensi peredaman EMI yang terjadi dengan memberikan sinyal pengganggu dari Chipkit UNO32 yang telah dimasukkan program Chaotic lorenz adalah sebesar 17,7%.

Kata kunci : Konverter Buck, LED Driver, Electromagnetic Interference (EMI) Suppression.


Ketersediaan

PA1220301015PA TETPerpustakaan PCR (R)Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
PA TET
Penerbit Perpustakaan Politeknik Caltex Riau : Pekanbaru.,
Deskripsi Fisik
xiii, 45hlm.; ilusi.: 21cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
PA TET
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
-
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this